LAPORAN HASIL PRAKTIKUM IPA
SISTEM TRANPORTASI DARAH
Kelompok
3
1. Abdillah Septian Nuur Fajri (01/VIIIF)
3. Muhammad Ilham Setya Deva (17/VIIIF)
4. Nuraini Vita Rahmawati (20/VIIIF)
SMP
N 1 Wonosari Gunungkidul
Jl. Kolonel Sugiyono No 35 B Wonosari, Gunungkidul
Kata Pengantar
Puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang
telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat
mengikuti kegiatan pengamatan adanya fotosintesis dan menyelesaikan laporan
ini. Kami menyadari bahwa kegiatan pengamatan ini dapat terlaksanakan karena
adanya bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu kami mengucapkan
terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :
1. Bapak Agus Suryono, M.Pd. selaku kepala
SMP N 1 Wonosari.
2.
Bapak/Ibu Guru yang telah memberikan bimbingan kepada penulis.
3. Orang tua yang telah memberi
dukungan dan do’a restu kepada kami.
4. Serta, semua pihak telah membantu
menyelesaikan laporan ini.
Demikian
laporan ini kami buat, tentunya dalam penulisan laporan ini kami mempunyai
banyak kekurangan, oleh karena itu kritik dan saran yang membangun kami
butuhkan agar laporan yang kami buat mendatang menjadi lebih baik. Kami
berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi kami khususnya, teman-teman, guru,
dan siswa untuk meningkatkan mutu pendidikan.
Wonosari,
28 Januari 2016
Praktikum 1
Mengukur Denyut Nadi
Alat
dan bahan :
1. Tangan
2. Stop
watch
Langkah
Kerja
1. Berkumpulah
dengan teman satu kelompokomu.
2. Gunakan
dua jarimu (selain ibu jari) untuk menemukan denyut nadi pada pergelangan
tangan temanmu.
3. Hitung
denyut nadi pada pergelangan tangan teman kamu selama 15 detik, kemudian
kalikan hasilnya dengan
4. Selanjutnya,
catatlah hasilnya pada buku IPA kamu. Lakukan penghitungan dengan cermat dan
teliti agar tidak terjadi kesalahan.
5. Mintalah
temanmu untuk berlari-lari kecil selama satu menit.
6. Ulangi
langkah kegiatan 1 – 3 kembali.
PERTANYAAN
1.
Berdasarkan data hasil percobaan, apakah
terdapat perubahan denyut nadi dari kedua penghitungan yang kamu lakukan?
Bagaimana hasilnya?
JAWABAN
1. Ada
perubahan denyut nadi, setiap orang memiliki denyut nadi yang berbeda
Hasil
:
No
|
Nama
|
Jenis
Aktivitas
|
Waktu
|
Jumlah
Denyut
|
1
|
Tian
|
Diam
|
15
s
|
20*4
= 80
|
Tian
|
Loncat
|
15
s
|
32*4 = 128
|
|
2
|
Deva
|
Diam
|
15
s
|
19*4
= 76
|
Deva
|
Lari
|
15
s
|
32*4
= 128
|
|
3
|
Rahma
|
Diam
|
15
s
|
20*4
= 80
|
Rahma
|
Lari
|
15
s
|
32*4
= 128
|
|
4
|
Zia
|
Diam
|
15
s
|
28*4
= 112
|
Zia
|
Jalan
|
15
s
|
32*4
= 128
|
Praktikum 2
Model Tiruan Darah
Alat
dan bahan :
1. Tabung
reaksi
2. Pipet
tetes
3. Gelas
ukur
4. Minyak
goreng
5. Air
6. Pewarna
makanan
Langkah
kerja :
1. Bentuklah
satu kelompok yang terdiri atas tiga orang.
2. Tuangkan
5 mL minyak goreng ke dalam tabung reaksi. Gunakan gelas ukur untuk mengukur
volume minyak goreng. Lakukan pengukuran dengan cermat dan teliti.
3. Tuangkan
5 mL air ke dalam tabung reaksi. Gunakan gelas ukur untuk mengukur volume air.
Lakukan pengukuran dengan cermat dan teliti.
4. Tambahkan
beberapa tetes zat warna kue pada campuran air dan minyak goreng.
5. Tutuplah
ujung tabung reaksi dengan cara menyumbat bagian mulut tabung reaksi
menggunakan ibu jari.
6. Kocoklah
beberapa saat hingga seluruh komponen tercampur dengan cukup sempurna. Lakukan
dengan hati-hati agar tabung reaksi tidak terjatuh.
7. Diamkan
tabung reaksi beberapa saat, biarkan hingga campuran terpisah.
8. Gambarlah
pada buku IPA kamu lapisan yang terbentuk pada campuran minyak goreng, air, dan
pewarna makanan!
9. Analogkan
setiap lapisan larutan yang terbentuk dengan bagian-bagian darah.